Selamat Datang
di Universitas Islam Makassar

Universitas Islam Makassar telah mendapatkan Akreditasi Institusi "B" atau Baik Sekali dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) pada tahun 2019.

Temukan program studi yang dirancang khusus untuk membentuk pemimpin masa depan. Dengan fasilitas modern dan pengajar berpengalaman, kami siap mendukung perjalanan akademik Anda

zyro-image (3)

Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru 2025/2026

#bersamaUIM menjadi bagian dari Universitas Islam Makassar.
Daftar sekarang untuk bergabung bersama kami

DSCF5885

MENGAPA HARUS UIM ALGAZALI!

Saat Anda bergabung dengan Universitas Islam Makassar (UIM Al-Gazali), Anda akan menemukan pengalaman belajar khas UIM Al-Gazali yang menggabungkan ilmu pengetahuan, dengan berbagai pilihan program pendidikan dan dipadukan dengan nilai-nilai keislaman untuk mengembangkan akhlak yang baik, karakter yang berintegritas, serta didukung dengan beragam kegiatan bakat-minat untuk mengembangkan potensi secara maksimal.

UNGGUL, BERKARAKTER & QURANI

Mahasiswa unggul tidak hanya mengejar keunggulan akademis, tetapi juga mengembangkan karakter dan nilai-nilai Qurani. berupaya menjadi teladan yang baik, mengutamakan integritas, berbagi ilmu, dan memperhatikan pengembangan karakter kuat yang didasari oleh kejujuran dan rasa tanggung jawab.

Mahasiswa yang berbasis Qurani menjadikan Al-Qur'an sebagai pedoman utama dalam hidup, menerapkan nilai-nilai moral Islam dalam segala aspek kehidupan. Dengan keunggulan akademis, karakter kokoh, dan dasar Qurani, mahasiswa siap menjadi teladan dalam membawa perubahan positif, tidak hanya di dunia pendidikan, tetapi juga di masyarakat sekitar.

FOTO WEB 2

TELUSURI

Program Pendidikan

Temukan Program Studi yang Anda minati

Penerimaan Mahasiswa Baru

Info seputar penerimaan mahasiswa baru T.A 2024-2025

Info Beasiswa

Info beasiswa yang bisa menunjang biaya pendidikan anda

Brosur Pendidikan

Telusuri berbagai program studi melalui brosur digital UIM

Kampus Merdeka

Infromasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka UIM

5

Peringkat Ke 5 PTNU TERBAIK NASIONAL TAHUN 2020

6

Peringkat 6 UNIVERSITAS TERBAIK DIMAKASSAR Versi EduRank

B

Institusi UIM Algazali Akreditasi B

pexels-photo-4715436

BEKERJASAMA DENGAN PERUSAHAAN, PERGURUAN TINGGI DALAM NEGERI & LUAR NEGERI

Berkolaborasi untuk Membangun Masa Depan yang Lebih Baik Di dunia yang terus berkembang dengan cepat, kerjasama menjadi kunci kesuksesan. Dalam dunia pendidikan tinggi, kerjasama universitas adalah fondasi untuk membangun masa depan yang lebih cerah. Kami memahami betapa pentingnya beragam kerjasama untuk merangsang perkembangan dan menciptakan peluang yang tak terbatas. Kami percaya bahwa melalui pertukaran gagasan, pengetahuan, dan budaya, kita dapat menciptakan lingkungan pembelajaran yang unik dan inspiratif. Berbagai bentuk kerjasama universitas kami mencakup:

BERITA PILIHAN

Tetap terhubung dengan berita dan informasi terbaru tentang berbagai aktivitas di Kampus Universitas Islam Makassar

Rektor UIM Dorong Kerjasama Tim untuk Mutu Pendidikan Unggul

Rektor UIM Dorong Kerjasama Tim untuk Mutu Pendidikan Unggul

By UIM Media | 6 Januari 2025

Memasuki awal tahun 2025, Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag, kembali menegaskan pentingnya kerjasama tim dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan

Selengkapnya...
LPPM UIM Matangkan Persiapan Kunjungan Rektor ke Lokasi KKN di Soppeng

LPPM UIM Matangkan Persiapan Kunjungan Rektor ke Lokasi KKN

By UIM Media | 6 Januari 2025

Menjelang pelaksanaan monitoring dan evaluasi (monev) oleh Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali dan rombongan terhadap mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN)

Selengkapnya...
LPPM UIM Siapkan Kunjungan Rektor ke Lakosi KKN Soppeng

LPPM UIM Siapkan Kunjungan Rektor ke Lakosi KKN Soppeng

By UIM Media | 6 Januari 2025

Menjelang pelaksanaan monitoring dan evaluasi (monev) oleh Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler

Selengkapnya...
Prof Muammar Bakry Pimpin Rapat Evaluasi Staf UIM

Prof Muammar Bakry Pimpin Rapat Evaluasi Staf UIM

By UIM Media | 3 Januari 2025

Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag, memimpin langsung rapat evaluasi dan koordinasi dengan staf

Selengkapnya...
Riset UIM: Galon Polikarbonat Aman dari Migrasi BPA

Riset UIM: Galon Polikarbonat Aman dari Migrasi BPA

By UIM Media | 3 Januari 2025

Riset yang dilakukan Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali menunjukkan tidak adanya migrasi Bisphenol A (BPA) dari galon polikarbonat ke dalam air minum

Selengkapnya...
Khutbah Jumat: Kewajiban Mendidik Anak Tak Hanya di Sekolah

Khutbah Jumat: Kewajiban Mendidik Anak Tak Hanya di Sekolah

By UIM Media | 3 Januari 2025

Anak adalah anugerah dan rezeki dari Allah swt. Tidak semua orang tua dikaruniai dan diberikan kesempatan untuk memiliki anak

Selengkapnya...
Benchmarking ke Cicoro Farm, Mahasiswa Administrasi Bisnis UIM Belajar Kelola UMKM

Benchmarking ke Cicoro Farm, Mahasiswa Administrasi Bisnis UIM Belajar Kelola UMKM

By UIM Media | 2 Januari 2025

Mahasiswa semester 3 Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali melaksanakan kegiatan benchmarking

Selengkapnya...
Rektor UIM Tegaskan Mahasiswa Tidak Lagi Bawa Bingkisan Saat Ujian

Rektor UIM Tegaskan Mahasiswa Tidak Lagi Bawa Bingkisan Saat Ujian

By UIM Media | 2 Januari 2025

Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag, menegaskan mahasiswa tidak lagi diwajibkan membawa bingkisan dalam bentuk apa pun saat melakukan ujian

Selengkapnya...
17 Pejabat Baru UIM Dilantik, Rektor: Kampus Ibarat Kapal Besar

17 Pejabat Baru UIM Dilantik, Rektor: Kampus Ibarat Kapal Besar

By UIM Media | 2 Januari 2025

Sebanyak 17 pejabat struktural Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali resmi dilantik oleh Rektor, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag

Selengkapnya...

CAPAIAN UIM AL-GAZALI

UIM Latih Mahasiswa Kuasai Penulisan Proposal PKM

23 Desember 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas dan daya saing mahasiswa

Selengkapnya

135 Mahasiswa UIM Terima Buku Rekening KIP Kuliah 2024

20 Desember 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali menyelenggarakan penyerahan Buku Rekening Tabungan kepada mahasiswa penerima Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Tahun 2024

Selengkapnya

Kepala LLDIKTI IX Hadiri Penyerahan KIP Kuliah dan Pelatihan PKM UIM

20 Desember 2024

Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX, Dr. Andi Lukman, M.Si., menghadiri kegiatan Penyerahan Buku Rekening Tabungan Mahasiswa Penerima Kartu Indonesia Pintar (KIP)

Selengkapnya

Mahasiswa UIM Penerima KIP Kuliah 2024 Teken Pakta Integritas

18 Desember 2024

Sebanyak 129 mahasiswa Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali yang terdaftar sebagai penerima Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah Tahun 2024

Selengkapnya

UIM Wisuda 691 Mahasiswa, Rektor Ajak Kembangkan Ilmu

13 Desember 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali meluluskan 691 wisudawan Diploma, Sarjana, Profesi dan Pascasarjan baru tahun akademik 2024/2025

Selengkapnya

UIM Luluskan 691 Wisudawan, Diharap Siap Hadapi Tantangan Global

12 Desember 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali meluluskan 691 wisudawan baru di Hotel Dalton, Jl Perintis Kemerdekaan, Kota Makassar

Selengkapnya

20 Mahasiswa Teknik UIM Terima Beasiswa PT IMIP

10 Desember 2024

Sebanyak 20 mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali berhasil mendapatkan Beasiswa Hilirisasi yang disponsori oleh PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP)

Selengkapnya

Prodi D III Kebidanan UIM Raih Akreditasi Baik Sekali dari LAM-PTKes

9 Desember 2024

Program Studi D III Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih akreditasi “Baik Sekali”

Selengkapnya

IMIP Beri Beasiswa Hilirisasi untuk Mahasiswa Teknik UIM

6 Desember 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali mendapat kehormatan menerima kunjungan dari pihak PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP)

Selengkapnya

HIMASYLVA UIM Raih Prestasi Nasional di Bumi Berseru Fest 2024

2 Desember 2024

Himpunan Mahasiswa Kehutanan (HIMASYLVA) Fakultas Pertanian Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali kembali mencatatkan prestasi gemilang di kancah nasional

Selengkapnya

Prof Sriwati Resmi Sandang Guru Besar Energi dan Kontrol

29 November 2024

Prestasi membanggakan kembali diraih oleh Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali melalui salah satu dosen terbaiknya, Prof. Dr. (Eng). Ir. Hj. Sriwati, S.T., M.T., yang secara resmi diangkat sebagai Guru Besar

Selengkapnya

Penelitian UIM dan UMI, Air Galon di Makassar Aman Dikonsumsi

21 November 2024

Keamanan air minum dalam kemasan galon terkait kandungan Bisphenol-A (BPA) kembali menjadi sorotan publik

Selengkapnya

Prodi Teknik Sipil UIM Cetak Lulusan Perdana, Ukir Sejarah

18 November 2024

Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali mencatat sejarah baru dengan menghasilkan lulusan pertamanya

Selengkapnya

UIM Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa NU, Berprestasi, dan Hafidz

11 November 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali kembali memberikan beasiswa kepada 24 mahasiswa dari berbagai program studi

Selengkapnya

Daftar Penerima Beasiswa UIM, Rekomendasi NU dan Berprestasi

7 November 2024

Sebanyak 24 Mahasiswa penerima beasiswa rekomendasi Nahdlatul Ulama (NU) dan Berprestasi dari Univesitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali

Selengkapnya

UIM Beri Beasiswa untuk 24 Mahasiswa NU Berprestasi

7 November 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan dan pengembangan talenta terbaik melalui pemberian beasiswa kepada 31 mahasiswa

Selengkapnya

PKM UIM dan PKK Bilanrengi Ubah Sampah Organik Jadi Sabun Eco Green

5 November 2024

Dalam upaya mendukung program lingkungan berkelanjutan, Tim Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali melakukan pendampingan bagi PKK Desa Bilanrengi

Selengkapnya

Mahasiswa UIM Lolos ke Grand Final Duta Kampus Sulsel 2024

2 November 2024

Muhammad Akram Gohlibul, mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, berhasil mencapai tahap Grand Final dalam ajang bergengsi Pemilihan Duta Kampus Sulawesi Selatan 2024

Selengkapnya

Tiga Dosen UIM Tampil sebagai Juri GTK Hebat 2024

28 Oktober 2024

Tiga dosen Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali dipercaya sebagai tim juri dalam proses penilaian substansi Jambore Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Hebat Tahun 2024

Selengkapnya

Ketua Prodi Sastra Inggris UIM Sandang Gelar Doktor dari UGM

24 Oktober 2024

Dr. Andi Samsu Rijal Ketua Program Studi Sastra Inggris FKIPS UIM Al-Gazali, berhasil meraih gelar doktor di Universitas Gadjah Mada (UGM)

Selengkapnya

Prodi Farmasi UIM Sabet Akreditasi ‘Baik Sekali’ dari LAM-PTKes

21 Oktober 2024

Program Studi Farmasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali berhasil meraih akreditasi “Baik Sekali”

Selengkapnya

Wakil Rektor II UIM Ajak Mahasiswa PBSB Jaga Nilai Pesantren

17 Oktober 2024

Wakil Rektor II Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Badruddin Kaddas, M.Ag., Ph.D., menekankan pentingnya mempertahankan dan menerapkan nilai-nilai kepesantrenan

Selengkapnya

UIM Gelar Matrikulasi PBSB, Cetak Santri Berdaya Saing

16 Oktober 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali melaksanakan kegiatan matrikulasi bagi mahasiswa penerima Program Beasiswa Santri Berprestasi (PBSB)

Selengkapnya

Mahasiswa UIM Juara 1 Catur Rektor UINAM League 2

15 Oktober 2024

Azhar Aswar, mahasiswa Program Studi Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIM Al-Gazali, berhasil meraih juara pertama dalam Turnamen Catur Rektor UINAM League 2 tingkat mahasiswa

Selengkapnya

UIM Usulkan 15 Dosen Menuju Guru Besar dan Lektor Kepala

12 Oktober 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali terus menunjukkan komitmennya dalam pengembangan kualitas pendidikan dan peningkatan kapasitas akademik dosennya

Selengkapnya

Lima Dosen UIM Resmi Sandang Gelar Doktor di UIN Alauddin

12 Oktober 2024

Lima dosen Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali resmi menyandang gelar Doktor setelah menyelesaikan studi mereka di Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar

Selengkapnya

Prodi PGPAUD FKIPS UIM Raih Predikat Akreditasi Unggul LAMDIK

9 Oktober 2024

Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) FKIPS UIM Al-Gazali berhasil meraih predikat Akreditasi Unggul

Selengkapnya

UIM Ikuti Kick Off Program Praktisi Mengajar 2024

30 September 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung implementasi kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)

Selengkapnya

UIM Gelar Pramatrikulasi PBSB, Fokus Pembinaan Akademik

28 September 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, melalui Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI)

Selengkapnya

UIM Gelar Seleksi Beasiswa NU, Buka Peluang Emas Calon Mahasiswa Baru

27 September 2024

Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali menggelar seleksi wawancara bagi calon penerima Beasiswa Nahdlatul Ulama, Beasiswa Hafidz, dan Beasiswa Berpartisipasi

Selengkapnya

UNIVERSITAS ISLAM MAKASSAR TERUS BERINOVASI DAN MEWUJUDKAN TEROBOSAN BERDAYA GUNA UNTUK MASYARAKAT DAN KEMAJUAN BANGSA

Setiap tahun, prestasi akreditasi program studi kami konsisten meraih pengakuan baik sekali, bahkan mencapai tingkat unggul.

Bersandar pada prinsip-prinsip Ahlussunnah Wal Jamaah Aswaja An-Nahdliyah, kami, sebagai Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama, mengikuti landasan keagamaan kuat yang menjadi pedoman setiap langkah kami.

IMG_20231016_111507

Ikuti Media Sosial UIM

LOGO

Gedung Rektorat Baru Lantai 1

Kampus Universitas Islam Makassar

Jl. Perintis Kemerdekaan Km.9 No.29

PENDAFTARAN

akreditasi-1

 

Akreditasi Institusi "B". Universitas Islam Makassar telah mendapatkan Akreditasi Institusi "B" atau Baik Sekali dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) pada tahun 2019.