Archive for September 2020
Agresif Menjalin Sinergi, Berkomitmen Lahirkan Alumni Berakhlak
■ Kampus Qurani Kampus Aswaja Saat Ini (5) UIMsmart News — Bidang kerjasama dan pengembangan kampus Qurani sebelumnya bersatu namun karena tuntutan sehinga UIM pada proide ini memberikan penanganan secara terpisah yakni rektor IV bidang kampus Qurani dan Rektor V bidang kerjasama. Ruang Lingkup Kerjasama di Universitas Islam Makassar didasarkan pada pengembangan dan peningkatan Tridharma…
Read MoreMahasiswa UIM Semakin Bertabur Prestasi
■ Kampus Qurani Kampus Aswaja Saat Ini (4) UIMsmart News — Bidang kemahasiswaan memiliki tanggung jawab yang besar terhadap mahasiswa, baik pada aspek penalaran keilmuan, seni, pengembangan skill mahasiswa yang diwujudkan dalam berbagai macam kegiatan-kegiatan kemahasiswaan baik skala lokal, regional dan international, dikti maupun non dikti. Pada tahun 2019 untuk bidang kemahasiswaan UIM berdasarkan pemeringkatan…
Read MorePacu Kualitas Dosen dan Layanan, Wujudkan Kampus UIM Ikon Baru Makassar
■ Kampus Qurani Kampus Aswaja Saat Ini (3) UIMsmart — Sumber daya manusia merupakan salah satu unsur terpenting dalam penyelenggaraan perguruan tinggi yakni Universitas Islam Makassar. Oleh karena itu pimpinan Universitas Islam Makassar senantiasa mendorong pelaksanaan program peningkatan kualitas tenaga dosen dan tenaga administrasi. Upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia secara berkelanjutan dilakukan melalui studi…
Read MoreSistem dan Kualitas Akademik UIM Terus Meningkat
■ Kampus Qurani Kampus Aswaja Saat Ini (2) UIMsmart — Universitas Islam Makassar sebagai perguruan tinggi Islam di Indonesia melalui Surat Keputusan dari Badan Akreditasi Nasional Perguran Tinggi (BAN-PT) Nomor: 150/SK/BAN-PT/Akred/PT/IV/2015 tanggal 10 April 2015, UIM telah berhasil mendapatkan Akreditasi Institusi dengan NIlai B, capaian ini tidak lepas dari kerja keras dan partisipasi seluruh sivitas…
Read MoreWisuda Daring, Sejarah dan Gerak Maju UIM
■ Kampus Qurani Kampus Aswaja Saat Ini (1) UIMsmart — Pada hari yang berbahagia ini, kita berada di Auditorium Muhiddin Zain Universitas Islam Makassar untuk mengikuti Rapat Senat Terbuka Luar Biasa dalam rangka Wisuda Sarjana/Profesi dan Pascasarjana Periode XXX Gelombang I Tahun 2020. Wisuda kali ini merupakan wisuda yang berbeda dengan wisuda sebelumnya. Dengan adanya…
Read MorePertama Kali dan Penuh Haru, UIM Wisuda 266 Mahasiswa Secara Virtual
UIMsmart.News — Universitas Islam Makassar (UIM) melaksanakan wisuda secara virtual bagi 266 sarjana di Auditorium KH Muhyin M Zain, Sabtu (5/9/2020). Wisuda yang dihadiri langsung Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Prof Dr Jasrudin Mahandre MPd itu pertama kalinya dilaksanakan secara virtual. Jasruddin menyampaikan apresiasi atas sejumlah perkembangan UIM (baca ulasannya di artikel UIMsmart.News selanjutnya).…
Read More