Selamat Datang
di Universitas Islam Makassar
Universitas Islam Makassar telah mendapatkan Akreditasi Institusi "B" atau Baik Sekali dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) pada tahun 2019.
Temukan program studi yang dirancang khusus untuk membentuk pemimpin masa depan. Dengan fasilitas modern dan pengajar berpengalaman, kami siap mendukung perjalanan akademik Anda

Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru 2025/2026
#bersamaUIM menjadi bagian dari Universitas Islam Makassar.
Daftar sekarang untuk bergabung bersama kami
TELUSURI

Peringkat Ke 5 PTNU TERBAIK NASIONAL TAHUN 2020

Peringkat 6 UNIVERSITAS TERBAIK DIMAKASSAR Versi EduRank

Institusi UIM Algazali Akreditasi B

BEKERJASAMA DENGAN PERUSAHAAN, PERGURUAN TINGGI DALAM NEGERI & LUAR NEGERI
Berkolaborasi untuk Membangun Masa Depan yang Lebih Baik Di dunia yang terus berkembang dengan cepat, kerjasama menjadi kunci kesuksesan. Dalam dunia pendidikan tinggi, kerjasama universitas adalah fondasi untuk membangun masa depan yang lebih cerah. Kami memahami betapa pentingnya beragam kerjasama untuk merangsang perkembangan dan menciptakan peluang yang tak terbatas. Kami percaya bahwa melalui pertukaran gagasan, pengetahuan, dan budaya, kita dapat menciptakan lingkungan pembelajaran yang unik dan inspiratif. Berbagai bentuk kerjasama universitas kami mencakup:
Mahasiswa PBSB UIM Jelajahi Pesantren Yuhana Four Dalle Gowa
Mahasiswa penerima Program Beasiswa Santri Berprestasi (PBSB) Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali menggelar kegiatan Pesantren Tour di Pondok Pesantren Yuhana Four Dalle Gowa
Selengkapnya...FIK UIM Kenalkan Kampus ke Santri Pesantren Ilmul Yakin Maros
Fakultas Ilmu Kesehatan (FIK) Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali melalui tim promosinya menggelar sosialisasi dan pengenalan kampus di Pesantren Ilmul Yakin Maros
Selengkapnya...Khutbah Jumat: Mari Mengajak Kebaikan dan Menjauhkan Keburukan dengan Bijak
Sebagai makhluk yang diberi amanah untuk menjaga alam, manusia memiliki tanggung jawab besar untuk mempertahankan keseimbangan kehidupan, mencegah kerusakan, dan menjadi agen perdamaian di tengah konflik yang terjadi
Selengkapnya...Rektor UIM Tanam Pohon untuk Simbang Hijau
Dalam rangka mewujudkan dan menjaga lingkungan yang asri, Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag, turun langsung bersama masyarakat melakukan penanaman pohon
Selengkapnya...Wakil Rektor I UIM: Garis Tangan, Barcode Spiritual Manusia dan Tuhan
Wakil Rektor I Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Dr. Ir. Ahmad Hanafi, ST., MT., memaparkan perspektif menarik terkait garis tangan sebagai barcode dalam hubungan antara manusia dan Tuhan
Selengkapnya...Rektor UIM Larang Bingkisan Ujian, Tegakkan Profesionalisme Akademik
Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag, menegaskan komitmennya untuk menciptakan lingkungan akademik
Selengkapnya...Rektor UIM Apresiasi Pengukuhan Prof Darmawan sebagai Guru Besar
Rektor Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. H. Muammar Bakry, Lc., M.Ag., menyampaikan apresiasi atas pencapaian yang diraih Prof. Dr. Ir. H. Darmawan, M.P., yang telah dikukuhkan sebagai Guru Besar
Selengkapnya...Ketua IKA UIM Prof Darmawan Dikukuhkan sebagai Guru Besar
Ketua Ikatan Alumni (IKA) Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. Ir. H. Darmawan, M.P., secara resmi dikukuhkan sebagai Guru Besar
Selengkapnya...Prof Darmawan Resmi Dikukuhkan sebagai Guru Besar Ilmu Pertanian
Sekretaris Yayasan Perguruan Tinggi Al-Gazali Makassar sekaligus akademisi Universitas Islam Makassar (UIM) Al-Gazali, Prof. Dr. Ir. H. Darmawan, M.P, resmi dikukuhkan sebagai Guru Besar
Selengkapnya...- 1
- 2
- 3
- …
- 151
- Berikutnya »
UNIVERSITAS ISLAM MAKASSAR TERUS BERINOVASI DAN MEWUJUDKAN TEROBOSAN BERDAYA GUNA UNTUK MASYARAKAT DAN KEMAJUAN BANGSA
Setiap tahun, prestasi akreditasi program studi kami konsisten meraih pengakuan baik sekali, bahkan mencapai tingkat unggul.
Bersandar pada prinsip-prinsip Ahlussunnah Wal Jamaah Aswaja An-Nahdliyah, kami, sebagai Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama, mengikuti landasan keagamaan kuat yang menjadi pedoman setiap langkah kami.
